Kamis, 28 November 2013

tutor membuat cimol goreng

barusan saya berkreasi di bidang makanan ya walau pun hasilnya jauh dari kata memuaskan, saya membuat cimol goreng, pasti ada yang udah kenal dengan nama makanan ini ya, iya emang jajanan ini memang sudah banyak yang jual namun bagai mana cara membuatnya, mari ikuti penjelasannya,

pertama siapkan dulu bahannya apa saja yang kita butuhkan ?
  • aci sesuai porsi yang di butuhkan
  • tepung beras
  • tepung trigu
  • ikan / bisa diganti dengan apa saja buat penambah rasa
  • bumbu masakan yang bungkusan
  • minyak goreng
  • air panas
cara membuatnya ingat perbandingan acinya 1 kalau tepung beras cukup 3 sendok makan saja dan terigunya 1/2 saja dari aci, tumbuk ikan sampai halus lalu campurkan bersama aci dan teman-temannya lalu campurkan dengan air panas tersebut hingga mengental seperti pada gambar di bawah ini


lalu bentuk sesui keinginan anda kalau saya sih membentuknya kaya begini


 setelah itu siap deh buat di bawa ke penggorengan, ini tahap yang bahaya kalau anda ga tau ilmunya, panasin dulu minyak gorengnya setelah dirasa cukup panas, kecilkan api jangan terlalu panas, karna ini menyebabkan ledakan, saya juga mengalaminya karna apinya kebesaran, sesudah jadi siap deh di hidangkan di atas piring hehehe

ini enaknya di tambahin sambal kacang, atau sambal apa saja sesuai selera anda, silahkan berkreasa dan mencoba membuat cimol gorengnya.


Tidak ada komentar:

Posting Komentar